Januari 14, 2026

Hari

SERANG – Fakultas Ushuluddin dan Adab (FUDA) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten menerima kunjungan strategis dari Fakultas Adab dan Humaniora (FAH) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta pada Rabu, 14 Januari 2026. Pertemuan yang berlangsung di Ruang Pertemuan Lantai 2 FUDA ini difokuskan pada acara Sosialisasi dan Promosi Program Studi Magister (S2) dan Doktor (S3) Sejarah Peradaban...
Baca Lebih Lanjut
Serang — Fakultas Ushuluddin dan Adab (FUDA) Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin (UIN SMH) Banten menerima bantuan dana pendidikan dari Unit Pengumpul Zakat (UPZ) UIN SMH Banten untuk 6 orang mahasiswa, yang secara keseluruhan untuk periode Desember 2025 ini dialokasikan sebanyak 35 mahasiswa UIN SMH Banten dari berbagai Fakultas. Penyerahan bantuan tersebut dilaksanakan pada...
Baca Lebih Lanjut